Begini Cara Menjadi Dropshipper di Jakartanotebook dan Jakmall




Masa pandemi belum berakhir tapi kita semua masih harus berusaha dan berikut ini saya sajikan cara menjadi dropshipper di jakartanotebook dan jakmall, sebelum berlanjut bagi pemula yang belum mengetahui apa itu dropshipper ,akan saya coba jelaskan secara singkat .

Menurut Wikipedia Dropship adalah sebuah cara berjualan  tanpa perlu punya stok barang .

Seluruh produk yang dijual biasanya milik pihak lain, dalam hal ini supplier. Namun, istimewanya adalah orang tersebut diizinkan menjual seluruh produk dari supplier dengan atas nama toko mereka sendiri. Bukan cuma itu, seluruh urusan stok produk, pengemasan, hingga pengiriman, semuanya dilakukan oleh supplier untuk mitra dropshipnya.

Sedangkan dropshipper adalah sebutan untuk pelaku bisnis yang menjalankan usaha dengan sistem ini. Tugas seorang dropshipper hanya memasarkan produk-produk yang dijual supplier, dengan menggunakan nama tokonya sendiri. Sehingga, apabila sudah terkenal, dropshipper akan diuntungkan dari segi nama besar tokonya. Sedangkan supplier akan terus mendapat pesanan tanpa mengeluarkan biaya pemasaran.

Menjadi seorang dropshipper sangat cocok bagi siapapun termasuk emak-emak yang punya waktu luang dirumah hehehe.

dan disini  kita akan menggunakan dropcuan.com  , apa itu dropcuan ?

dropcuan adalah sebuah website yang memudahkan order ke supplier yang tak bisa  resi otomatis , jadi ongkir lebih rumah karena supplier kirim barang langsung ke gudang dropcuan .

Supplier yang digunakan didropcuan sesuai judul adalah jakartanotebook dan jakmall

kurir pengiriman yang digunakan oleh dropcuan adalah sicepat reguler,JNT,JNE Reguler,JNE Truck dan Pos Indonesia 

Lalu bagaimana caranya daftar di Dropcuan ? yuk kita mulai saja...

Buka Browser dan ketika dropcuan.com pada addres bar kemudian lakukan pendaftaran member




Selanjutnya silahkan isi nama,email,telepon,password dan klik daftar baru




untuk menjadi member di dropcuan kita harus membayar seiklasnya per bulan , disini saya menggunakan klikbca dan minimal transaksi adalah 10 ribu , setelah transfer ke bank yang di tunjuk kemudian lakukan konfirmasi dengan mengisi data pembayaran , masukan email , tanggal transfer , pilih transfer ke bank yang dituju dalam hal ini ada beberapa bank tapi disini saya pilih bca ,masukan juga bank pengirim , kemudian upload bukti transfer 




Setelah klik konfirmasi ,kita akan di arahkan ke link wa dengan pesan otomatis dan kita hanya tinggal send saja ,selanjutnya tunggu akun dropcuan kita di aktifkan dan kita bisa jualan sebagi dropshipper .



Demikian artikel tentang cara menjadi dropshipper di jakartanotebook dan jakmall, di artikel selanjutnya kita akan belajar bagaimana menjual barang di jakartanotebook dan jakmall dengan bantuan dropcuan

0 Response to "Begini Cara Menjadi Dropshipper di Jakartanotebook dan Jakmall "

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel